ahisyam

Aplikasi membuat silsilah keluarga dengan mudah

Kadang kita tidak tau bagaimana struktur keluarga sendiri. Entah karena lupa atau bahkan tidak tahu sama sekali. Bisa juga karena memang tidak ada catatan yang dibuat sebelumnya. Bukan suatu hal yang baik kalau kita tidak mengenal saudara kita sendiri, hal ini biasanya terjadi jika sangat banyak sekali anggota keluarga, terlebih lagi bila berjauhan dan jarang …

Aplikasi membuat silsilah keluarga dengan mudah Read More »

Menghapus data duplikat di kolom Google Spreadsheet

Sebagai pengguna aplikasi olah data, kita mungkin pernah menemukan data duplikat pada baris kolom. Kalau data duplikatnya hanya beberapa mungkin kita dapat dengan mudah menghapusnya. Bagaimana dengan data banyak data, ratusan atau bahkan ribuan? Akan sangat melelahkan sekali tentunya. Oleh karena itu saya akan membagikan bagaimana cara menghapus data duplikat di kolom google sheet dengan …

Menghapus data duplikat di kolom Google Spreadsheet Read More »

Membuat dropdown di google sheets dengan mudah

Dropdown adalah salah satu bentuk menu yang sering digunakan dalam banyak interface aplikasi. Dropdown banyak digunakan dalam aplikasi web yang membutuhkan input pengguna untuk memilih suatu opsi atau pilihan. Tampilan yang ringkas dan intuitif menjadi kelebihan bentuk menu ini. Dan di artikel ini kita akan dapat membuat dropdown di google sheets dengan mudah, karena fitur …

Membuat dropdown di google sheets dengan mudah Read More »

Cara mudah install docker di Windows 10

Docker sangat memudahkan programmer untuk mendeploy aplikasi secara cepat. Docker mengemas aplikasi atau perangkat lunak menjadi berupa satuan yang disebut container. Dengan menggunakan docker, proses setup deployment dapat dilakukan dengan code secara langsung. Karena pengaturan hanya dilakukan sekali maka untuk berpindah dari server satu ke server lain sangat mudah. Ini juga yang membuat saya menyukai …

Cara mudah install docker di Windows 10 Read More »

Bagaimana cara backup dan restore database mysql dari docker container yang running

Mem-backup database atau melakukan cadangan database merupakan suatu hal yang penting dilakukan dalam suatu sistem aplikasi. Untuk menghindari kehilangan data yang diakibatkan oleh berbagai hal, misal: kegagalan sistem, kesalahan hardware maupun di hack atau diganggu oleh pihak luar (Hacker). Apalagi untuk aplikasi skala bisnis, membackup database adalah hal yang wajib sekali. Untuk mem-backup database dari …

Bagaimana cara backup dan restore database mysql dari docker container yang running Read More »

Cara membuat Invoice otomatis dengan Google Sheet

Sebagai freelancer ataupun sebagai pengusaha sudah hal biasa mengirimkan Tagihan atau Invoice ke klien. Invoice dapat dikirim dalam bentuk kertas ataupun berupa file. Invoice biasanya dikirim ketika dibutuhkan atau dikirim tiap waktu tertentu. Untuk sekarang ini Invoice menggunakan File sudah sangat lumrah tentu saja untuk mempermudah dan menghemat waktu. Permasalahan sebagai freelancer kadang lupa membuat …

Cara membuat Invoice otomatis dengan Google Sheet Read More »

Cara Setting Nginx dengan banyak aplikasi node js

Saat memiliki banyak aplikasi node js dalam satu server, dan kita ingin agar aplikasi tersebut dapat di akses tanpa menggunakan port, maka salah satu cara yang dapat digunakan adalah menggunakan proxy dengan nginx. (dibaca engine x yah bukan ngiiing :D) contoh sederhana setting nginx  bisa dilihat seperti berikut: Setting nginx tersebut menunjukan server dibuka pada port 80 lalu diteruskan ke  127.0.0.1:3000 dimana ini adalah IP aplikasi …

Cara Setting Nginx dengan banyak aplikasi node js Read More »

Source code aplikasi kuis android studio gratis

ini dia Source code aplikasi kuis android studio gratis bagus untuk yang baru belajar.  Aplikasi ini pun memang saya buat untuk belajar, jadi sangat sederhana sekali. pernah dipasang di playstore, cuma sekarang sih sudah tidak ada. account google play saya di banned sama google gara gara melanggar tos tentang webview di salah satu aplikasi saya yang …

Source code aplikasi kuis android studio gratis Read More »

Aplikasi Quote of the day Android

Hidup itu selalu butuh inspirasi, dari baca buku, berita dari lingkungan sekitar atau pun dari nasehat – nasehat orang besar. Karena inspirasi dapat memperluas wawasan kita dan lebih bijak dalam berkehendak.  Karena itu Perkenalkan aplikasi Quote of the day Android. Aplikasi ini berguna untuk menampilkan kata  – kata inspirasi atau motivasi dari tokoh – tokoh …

Aplikasi Quote of the day Android Read More »